Kisah Nabi Yusuf dari Lahir Hingga Wafat
Artikel ini memuat kisah Nabi Yusuf as dan hal-hal yang berkaitan dengan perjalanan beliau yang sangat banyak hikmah dan ibrah bagi kehidupan manusia. Mulai dari kisah rencana pembunuhan Nabi Yusuf, kisah beliau masuk ke Kerajaan Mesir, hingga dinamika kisah Nabi Yusuf dengan Zulaikha. Semoga kita bisa mengambil hikmah yang terdapat di dalam kisah ini. Amin. … Read more